Indonesia adalah negara dengan kekuatan ekonomi terbesar di Asia Tenggara dan memiliki keanekaragaman hayati terkaya di dunia. Indonesia menikmati pertumbuhan ekonomi yang stabil, dan telah diakui sebagai pemimpin regional.
Sebagai negara berdemokrasi yang terhitung masih muda umurnya, jumlah populasi yang besar, kekuatan ekonomi yang semakin meningkat, dan lokasi yang strategis membuat Indonesia menjadi mitra yang penting bagi Amerika Serikat.